01 Maret 2009

VISI

VISI

"Terwujudnya sumber daya manusia yang Islami, unggul kreatif dan berdaya saing dibidang Farmasi".


MISI
  1. Mendidik calon tenaga kesehatan tingkat menengah dibidang farmasi yang berkarakter islam, aktif dalam ibadah dan mantap aqidahnya.

  2. Menyelenggarakan Proses Pembelajaran interaktif, inspiratif dan kreatif sehingga memotivasi peserta didik untuk berperan aktif.

  3. Membangun sarana prasarana sekolah yang reprentatif guna mendukung sistem penyelenggaraan sekolah.

  4. Membangun dan mengembangkan nilai-nilai kepemimpinan, kewirausahaan dan budaya berorganisasi yang bersih, transparan dan akuntabel.

  5. Membangun jaringan kerja dan informasi yang berbasis pada pemanfaatan teknologi agar secepatnya menjadi bagian dari sistem pendidikan.

  6. Menyiapkan lulusan yang memiliki kompetensi dalam bidang keahlian farmasi, yang unggul dan berdaya saing tinggi.